Wednesday, 19 June 2019

Menggunakan Heading pada Pemrograman HTML


Menggunakan Heading pada Pemrograman HTML - Saat membangun sebuah website terkadang kita membutuhkan teks dengan ukuran yang cukup besar yang biasanya digunakan untuk judul dari sebuah artikel, nah kali ini kita akan menggunakan fungsi heading untuk dapat membuat seperti tampilan yang dimaksud.

Berikut penulisan sintaks heading dalam pemrograman HTML :
<h1 [align=”left”|”center”|”right”]> . . . </h1>
<h2 [align=”left”|”center”|”right”]> . . . </h2>
.
.
<h6 [align=”left”|”center”|”right”]> . . . </h6>

Contoh :
<html>
  <head>
   <title> Heading </title>
  </head>
  <body>
    <h1 align="center"> Heading 1: STMIK KAPUTAMA </h1>
    <h2 align="center"> Heading 2: STMIK KAPUTAMA </h2>
    <h3 align="center"> Heading 3: STMIK KAPUTAMA </h3>
    <h4 align="center"> Heading 4: STMIK KAPUTAMA </h4>
    <h5 align="center"> Heading 5: STMIK KAPUTAMA </h5>
    <h6 align="center"> Heading 6: STMIK KAPUTAMA </h6>
  </body>
</html>

Output :

Heading 1: STMIK KAPUTAMA

Heading 2: STMIK KAPUTAMA

Heading 3: STMIK KAPUTAMA

Heading 4: STMIK KAPUTAMA

Heading 5: STMIK KAPUTAMA
Heading 6: STMIK KAPUTAMA

Demikianlah Menggunakan Heading pada Pemrograman HTML, semoga bermanfaatkan dan dapat dikembangkan lagi. Terima kasih telah berkunjung, jika tutorial ini bermanfaat silahkan "LIKE dan SHARE". Jangan lupa komen juga ya....


EmoticonEmoticon